Ternyata Bisa Konsumsi Sayur untuk Menaikkan Berat Badan!

Ternyata Bisa Konsumsi Sayur untuk Menaikkan Berat Badan!
Sayur untuk Menaikkan Berat Badan

Selain menyehatkan untuk dikonsumsi sehari-hari, ada beberapa jenis sayur untuk menaikkan berat badan. Sayuran memang menjadi sebuah makanan sehat yang berlimpah mineral, vitamin dan serat. Sangat dianjurkan untuk mengonsumsi sayuran ketika diet karena dapat membuat kenyang dalam waktu yang lebih lama. Berikut ini adalah sayur-sayuran yang akan membuat berat badan Anda naik ketika mengonsumsinya.

5 Sayur untuk Menaikkan Berat Badan Jadi Lebih Sehat!

  1. Kentang

Kentang memang biasanya masuk ke dalam umbi-umbian, namun banyak orang yang mengategorikannya sebagai sayuran. Kentang dapat diolah menjadi sejumlah kudapan atau kuliner yang lezat.

Namun sebaiknya jangan mengonsumsinya secara berlebihan. Menurut beberapa ilmuwan, kentang mengandung karbohidrat yang cukup tinggi. Efek pada gula darah akan terasa ketika mengonsumsi kentang satu mangkok.

Hal tersebut efeknya seperti meminum minuman soda satu kaleng. Sejumlah ilmuwan pun mengungkapkan, sayur untuk menaikkan berat badan ketika diet ini bisa menambah berat badan dan diabetes.

  1. Wortel

Mengonsumsi wortel juga acap kali menjadi camilan bagi orang-orang yang melakukan diet. Wortel mengandung gula yang cukup tinggi yang dapat menaikkan berat badan. Gula yang terkandung di dalam wortel adalah sukrosa. Gula tersebut sama dengan gula yang ada di sejumlah makanan kemasan yang biasa ditemukan di pasar modern.

  1. Daun Pepaya

Pepaya biasanya dapat ditemukan di wilayah tropis yang menjadi salah satu buah yang banyak digemari masyarakat Indonesia. Selain dagingnya, pepaya juga memiliki daun yang mengandung vitamin K, E, C, B, A dan mineral antara lain zat besi, natrium magnesium, magnesium serta kalsium.

Di dalam dunia nutrisi, daun pepaya yang dijus memiliki banyak manfaat pada kesehatan yang sangat luar biasa. Daun pepaya mengandung enzim seperti chymopapain dan papain yang sangat bagus untuk mencegah gangguan pencernaan, kembung dan lain sebagainya.

Sayur untuk menaikkan berat badan untuk kesehatan yang acap kali diolah menjadi urap ini mengandung 79 kalori yang sangat berguna dalam menambah berat badan.

  1. Timun

Timun memang bukan sayuran yang membuat berat badan naik secara langsung. Namun timun yang dikonsumsi secara berlebihan pun tidak akan membuat perut kekenyangan. Hal tersebut acap kali membuat orang yang melakukan diet berlebihan dalam mencari kuliner lain yang memiliki tinggi kalori atau tidak sehat.

Oleh karena itu, sangat disarankan untuk tidak mengonsumsi timun ketika di jus, namun buatlah smoothies. Tambahkan hummus untuk campurannya agar dapat mengonsumsinya dengan kenyang.

  1. Ubi Manis

Layaknya kentang, ubi yang dikonsumsi tidak boleh berlebihan. Karena ubi memiliki kalori dan karbohidrat yang tinggi. Berat badan pun bisa bertambah dengan mengonsumsi ubi manis, khususnya apabila Anda mengonsumsi kalori yang lebih untuk dibakar tubuh.

  1. Kacang Polong

Kacang polong merupakan salah satu sayuran yang menunjang pola makan sehat untuk diet agar dapat menambah berat badan. Kacang polong mengandung protein dan karbohidrat yang sangat sehat dan bergizi.

Selain nutrisi, sayuran yang satu ini juga mengandung banyak antioksidan polifenol. Zat tersebut bisa membantu untuk menghindari penyakit jantung dan penyakit turunan dan juga membuat berat badan terkontrol. Kacang polong yang mengandung kalori sangat pas untuk memenuhi segala kebutuhan asupan ketika ingin menambah berat badan.

  1. Jamur Shitake

Kandungan vitamin B dalam jamur shitake memiliki khasiat untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan melawan sel kanker. Jamur shitake memiliki komponen tertentu memiliki hipolipidemia seperti b-glukan dan eritadenine. Menurut beberapa ahli, b-glukan bisa menambah rasa kenyang.

Tipe jamur yang satu ini ternyata diyakini sebagai salah satu sayur untuk menaikkan berat badan. Saat mengonsumsi jamur shitake sebanyak 100 gram, Anda akan menyerap 33 kalori yang cukup untuk membuat makanan yang dikonsumsi sehari-hari.

Baca Juga: Makanan untuk Meningkatkan Daya Ingat Orang Dewasa Ternyata Ada Loh!

Cara Mengolah Sayur Yang Harus Dihindari!

  1. Ditumis

Banyak orang yang memasak sayur dengan cara ditumis dengan penggunaan minyak yang cukup berlebihan. Ternyata, menumis sayur dengan minyak yang berlebihan diyakini tidak baik. Karena, kandungan gizi bisa berkurang karena proses tersebut. Kalori makanan tersebut juga pastinya bertambah. Sebaiknya, Anda dapat menumis sayur menggunakan air.

  1. Direbus

Pada umumnya, sayuran biasanya dimasukkan ke dalam panci yang sudah ada air. Lalu lalu dipanaskan di atas kompor. Ternyata hal tersebut salah. Sangat disarankan untuk membuat airnya mendidih terlebih dulu. Lalu sayur dimasukkan dan jangan terlalu lama hingga mengangkatnya.

Sayur yang direbus juga menjadi cara yang simpel untuk mengolah sayur agar tingkat kegosongan bisa diminimalisir. Oleh sebab itu, banyak orang yang lebih lama mendiamkan sayur di atas kompor. Karena cara ini dapat membuat vitamin dilarutkan di dalam air terbuang percuma.

Itu adalah beberapa jenis sayur untuk menaikkan berat badan yang sangat cocok diterapkan ketika Anda diet. Selain itu, Anda pun juga memahami cara mengolah sayur yang baik dan benar.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You might also like
x